
ANETO CAP WS (910008834)
Product Price
Rp169.000,00
Deskripsi
Topi baseball Aneto WS hadir untuk melengkapi petualangan Anda dengan fiturnya yang fungsional. Dirancang khusus untuk wanita, topi ini dilengkapi dengan lubang untuk ikatan rambut. Selain itu, terdapat sistem ventilasi laser-cut untuk sirkulasi udara yang lebih baik. Bahannya yang cepat kering menjadikan topi ini nyaman dipakai saat berada di luar ruang. Topi ini juga memiliki visor lentur yang memungkinkan untuk dilipat dan disimpan di dalam saku saat tidak sedang digunakan.
Material: Polyester
Fitur:
Topi dengan model baseball
Lubang untuk ikatan rambut
Sistem ventilasi laser-cut
Logo EIGER di bagian depan
Adjuster C-clip untuk menyesuaikan topi dengan lingkar kepala
Visor yang lentur
Terbuat dari bahan poliester
informasi produk
- Activity
- RIDING
- Type
- CAPS
- Gender
- Female